Share

Bab 25 : Pesona Dokter Winda

Terjebak Bersama Wanita Gila

Bab 25 : Pesona Dokter Winda

"Pak Yoppy, saya ingin bicara," ucap dokter Winda.

Dokter Winda tidak sadar jika Yoppy mengikutinya dari belakang. Dirinya pikir Yoppy memang berniat untuk keluar ruangan sama seperti dirinya.

Tanpa berpikir panjang, Yoppy mengangguk. Dan mengikuti langkah dokter Winda yang akan berjalan menuju ruangannya.

Dengan hati yang senang Yoppy menatap ke arah dokter Winda. Suasana hatinya begitu cepat berubah. Tadi, saat di dalam ruangan bersama Minah, suasana hatinya begitu buruk dan ingin marah. Dan dirinya juga berniat untuk meluapkan seluruh kekesalannya saat keluar ruangan nanti. Namun, hal lain terjadi. Suasana hatinya membaik saat mendengar suara dokter Winda yang mengajaknya untuk pergi ke ruangan dokter itu.

Dokter Winda, membuka pintu ruangannya. Lalu duduk di kursinya. Sementara itu, Yoppy duduk di kursi yang tepat berhadapan dengan dokter Winda.

"Sungguh, rasanya seperti surga dunia. Begitu indah dan menakjubkan. Tuhan,
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status