Share

Diganggu

Wajah cemberut masih terlihat dengan jelas di wajah Irina. Dia masih kesal dengan Farhan yang justru malah mencoba menggoda Bintang. Irina pun menjatuhkan tubuhnya ke atas sofa. Dengan segera dia melipat kedua tangannya di atas perut.

Bintang mencoba menenangkan Irina. Dia duduk di samping Irina, mencoba sedikit memberikan sentuhan lembut. Berharap calon istrinya tersebut bisa segera bahagia kembali.

"Kamu masih kesal dengan teman kamu itu?" tanya Bintang dengan wajah bingung.

"Lumayan, aku benar-benar tidak suka cara dia memperlakukan kamu. Dia benar-benar tidak sopan!" jawab Irina dengan wajah kesalnya.

"Tapi aku tidak akan tergoda dengan laki-laki seperti itu. Aku sudah punya kamu yang sempurna, masa masih tergoda dengan tulang lunak seperti dia. Tentu saja tidak." ucap Bintang dengan tegas.

Irina menoreh ke arah Bintang. Memberikan sedikit senyuman untuk calon suaminya tersebut.

"Kamu janji tidak akan tergoda dia?" tany
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status