Share

Bab 103 - Menembus palung Mariana '1'

"Apa aku masih terjebak bersamanya?"

" ... "

"Sial ... Sial ... Aku masih bersamanya. Berapa lama aku berada disini? Ingatlah sesuatu! Hei kepala, ayo ingatlah sesuatu!"

Satu mata Android Lunar berputar agresif. Tidak ada cahaya di tempat itu yang membuat Kirishima semakin panik.

"Tenanglah bocah."

Suara Android Lunar memenuhi kepala Kirishima. Suaranya yang berat tidak pernah berubah. Atmosfer suaranya dingin menusuk hati. Dan dia tidak akan menghilang seumur hidupnya.

Android Lunar mengaku sudah ketempelan Kirishima selama satu bulan lamanya. Dia tidak sadar mata kirinya telah terbebas, menandakan mata itu sudah bukan bagian dari tubuhnya.

Kirishima tidak mau bicara dengan Android. Dia mencari cara untuk menggerakkan anggota tubuhnya yang lain. Mungkin beberapa usaha bisa membebaskan dirinya. Lalu Kirishima sadar. Jika dirinya terbebas Android Lunar dan Foundation X akan bangkit.

"Ada apa bocah? Kau takut bang
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status