Share

Cerita Tentang Hantu (Lagi)

Tidak ada apa-apa. Indra pengelihatannya hanya melihat ruang kosong nan gelap. Lalu ia menggerakkan bola matanya ke segala arah, tapi ia juga tidak menemukan apa-apa. Masih belum bisa ia simpulkan apakah suara tadi itu hanyalah mimpi atau memang sebuah kenyataan. Tapi jika itu nyata, kenapa tidak ada wujud dari sang pemilik suaranya?

"Apa tadi itu cuma mimpi?" tanyanya pada diri sendiri.

Rasanya malam ini waktu berjalan sangat lambat. Dan parahnya, bagi Thomas, setiap detik yang berjalan adalah ketakutan. Bayang-bayang hantu itu seakan tak bisa ia lupakan dari ingatan. Wajah menakutkan itu seolah-olah telah menempel erat di pikiran Thomas. Ia ingin menangis untuk mencurahkan perasaan takut sekaligus kesalnya pada malam ini. Akan tetapi ia sadar bahwa ia adalah seorang lelaki. Hanya lelaki lemah yang menangis dalam keadaan seperti ini, dan ia tidak mau menjadi bagian dari itu.

"Jika kau memang berada di sini, kumohon jangan mengusikku. Aku mau tidur dengan tenang. Aku tidak pernah meng
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status