Share

Bab 248

Sarah yang dari tadi terdiam mendengar cerita dari Jessica kemudian berkata sambil tersenyum “Tentu saja aku tidak ingin menyerah, aku pasti akan mengungkapkan perasaan ini sampai saatnya tiba”, “Nah begitu dong, harus semangat, tenang saja Henry adalah anak yang baik, dia tidak akan memarahi wanita apalagi menyakitinya, aku sudah kenal Henry sejak kecil, jadi aku bisa bilang Henry itu adalah anak paling baik yang pernah kutemui, hatimu tidak salah memilih orang, tetapi lawanmu juga berat sekali, aku akan mendoakanmu agar berhasil untuk bersama Henry”, jawab Jessica sambil balas terseyum, lalu mereka terus melanjutkan perjalan menuju kearah tempat latihan para pelayan. Disisi lain Henry yang baru siap latihan bersama Bella, bertanya kepada seorang pelayan wanita “Apakah kamu tahu dimana Sarah dan Ophelia? Tumben sekali aku tidak melihat mereka”, “Saya mendengar bahwa Nona Sarah pergi menuju tempat latihan para pelayan bersama Nona Ninia dan

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status