Share

ICU ROOM

Tak terasa, air mata mengalir membentuk anak sungai membasahi wajah tampannya, menatap rekaman cctv dimana di dalamnya terlihat Vania dalam keadaan terkapar bersimbah darah.

  

  Jantungnya seolah hendak meledak menahan semua gejolak amarah yang terpendam. Dengan tangan terkepal dan gigi gemeretak, kilatan mata amarahnya seolah hendak menyambar siapa saja yang melintas di hadapannya.

  

  Gemuruh hati menahan kemarahan yang terpendam kini memuncak hingga ke ubun - ubun dan menantikan sasaran pelampiasan.

  

  Dengan gemetar tangannya membuka file demi file baik itu berupa gambar maupun rincian video dari awal.

  

  Verrel meninju jok mobil di hadapannya hingga sang sopir yang berbadan kekar itu sedikit terkejut tapi kemudian segera memperbaiki ekspresinya karena takut akan teguran sang boss yang terkenal sangar tanpa ampun jika sedang marah.

  

  Verrel memint
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status