Share

Bab 52

Saat itu, dirinya sedang hamil dan hubungannya dengan Harvey semakin memburuk. Hal-hal kecil seperti itu tidak akan dipedulikan oleh Harvey, sehingga dia pun tidak memberi tahu Selena.

Selena tersenyum sambil berkata, "Aku sudah menerimanya."

"Sudah dua tahun tidak ada kabar darimu. Apakah kamu sedang belajar di suatu tempat? Aku juga mendengar beberapa hal tentang Keluarga Bennett. Kita adalah teman lama. Jika kamu membutuhkan bantuan, silakan hubungi aku kapan saja. Jika aku bisa mengundangmu untuk bergabung ke rumah sakit, itu akan menjadi suatu kehormatan bagiku."

Dalam pandangan orang-orang, Selena masih merupakan bintang genius yang sedang terus naik daun. Namun, saat mengingat kembali kehidupannya selama beberapa tahun terakhir, Selena baru menyadari kesalahan yang telah dia buat.

"Maaf, aku belum ada rencana ke arah sana untuk saat ini. Acara seperti ini tidak terlalu cocok untukku, aku ... "

Alana tersenyum penuh kemenangan sambil berkata, "Ya, aku dengar kamu sudah menikah. M
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status