Share

Bab 225. Gairah Cinta

“Sayang, kamu pintar sekali. Habis minum susu langsung tidur. Anak Mama yang tampan sangat pintar.”

Krystal memeluk Kenard dan memberikan kecupan di kening Kenard. Baru saja Kenard selesai menyusu. Putra kecilnya itu sudah langsung tertidur begitu pulas dalam pelukan Krystal.

Kini Krystal tengah duduk di ranjang seraya memeluk Kenard di pangkuannya. Krystal tengah menunggu Kaivan yang sedang berbicara dengan sang dokter. Ya, hari ini dokter sudah memperbolehkan Krystal bersama dengan bayinya pulang ke rumah. Hanya saja, Kaivan tidak langsung begitu saja menyetujui ucapan sang dokter. Kaivan harus kembali memastikan Krystal dan Kenard baik-baik saja. Itu kenapa Kaivan bertemu dengan sang dokter untuk menanyakan kesehatan Krystal dan Kenard. Padahal sudah berkali-kali Krystal mengatakan dirinya sehat tapi tetap saja Kaivan tidak mau terjadi sesuatu. Berlebihan memang. Tapi itulah Kaivan. Pria itu terlalu overprotective jika menyangkut istri dan anaknya.

“Kamu mirip sekali seperti Papa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status