Share

Menemui Dokter Bert

TING!

Pintu lift terbuka di lantai dasar gedung apartemen. Arthur pernah membawa Yin ke dalam ruangan ini satu kali. Seingat Yin, ruang bawah tanah ini digunakan oleh Arthur untuk menyimpan semua jenis kereta besi bergeraknya. Ada lima jenis dan salah satunya adalah mobil listrik SUV, yang tadi siang dinaiki oleh mereka.

Baru saja sepasang kaki Yin menapak, dia segera memanggil mantan ajudan Keluarga Ma dengan suara nyaring.

“ARTHUR CHEN!”

“Aku di sini.” Tiba-tiba saja Arthur muncul dari balik kain pembungkus dengan ukurannya yang sangat besar. Entah apa yang ada di dalam kain tersebut.

“Untuk apa menyuruhku kemari?” Yin bertanya dengan frontal.

Senyum lebar penuh misteri itu tampak menghiasi wajah keriput Arthur Chen. Bagi lelaki tua itu, jauh lebih baik melakukan sebuah tindakan, daripada sekadar perkataan belaka. Tanpa diminta oleh tuan mudanya, lelaki tua itu langsung membuka kain pembungkus yang ada di tengah ruangaan.

Detik itu juga manik mata Yin mendadak bersinar!

“Bu—bukanka
Locked Chapter
Ituloy basahin ang aklat na ito sa APP

Kaugnay na kabanata

Pinakabagong kabanata

DMCA.com Protection Status