Share

Kebencian Mendalam 

Masa-masa ujian bagi siswa-siswi kelas 12 sedang berlangsung. Kini para murid harus berhadapan dengan lembar-lembar soal setiap harinya. Dalam ujian kali ini ada hal yang harus dipertaruhkan Yandi si siswa pembuat onar yang berprestasi. 

Sejak duduk di bangku Sekolah Dasar hingga Sekolah Menengah Pertama, Yandi selalu saja unggul dalam setiap ujian  yang dilaksanakan. Ia selalu mendapat pencapaian yang luar biasa pada masa-masa itu. Namun, kali ini remaja itu telah berubah. Semenjak ia duduk di bangku Sekolah Menengah Atas, nilai Yandi mulai berantakan. Ia yang sejak kecil selalu meraih peringkat satu di sekolah, kini tak pernah meraih peringkat itu.

Perubahan Yandi yang seperti ini tentunya sangat merugikan kedua orang tuanya. Keluarga yang terlihat sempurna di mata orang-orang, tentunya tak dapat menerima kenyataan bahwa putra mereka tak dapat mencapai peringkat satu. Keberhasilan putra mereka bukan diharapkan untuk membuat bangga kedua orang tua, atau untu

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status