Share

25 - Kekasih Hans?

Setelah sarapan, Raya membuka pintu kamar.

Begitu membuka pintu kamar, yang pertama kali terlihat adalah hamparan bibir pantai yang indah.

Raya pun sudah mulai berani merengek ingin melihat laut dan pemandangan di sekitar resort megah itu. Tapi saat ini dia hanya mematung, tidak jauh dari bibir pantai yang lengang itu. Deburan ombak bergulung, saling berkejaran satu sama lain sampai tak tersisa saat menampar bibir pantai.

Tidak ada pengunjung lain yang berlalu lalang, berlarian maupun berenang menikmati lautan. Yang ada, Raya justru seperti melihat Pak Sam.

Hah? Benarkah itu Pak Sam?

“Suamiku, itu Pak Sam?” Raya menunjuk Pak Sam yang sedang sibuk memberi instruksi di sebuah lorong terbuka, tidak jauh dari tempat mereka berdiri. “Kamu mengajak Pak Sam kemari?”

Apa begini cara konglomerat liburan?

“He’em.” Andro meng-iya kan tanpa mengangguk. “Kau harus makan yang benar, cukup tadi malam aku kecolongan sampai kau mabuk. Jadi, kuputuskan memanggil Pak Sam untuk mengontrol apapun yang aka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Kiki Sulandari
Hans ...jangan galak galak dong dengan Nana Nanti kamu bisa jatuh cinta.........
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status