Share

BAB 66

"Ethan, aku kehilang tasku. Bisakah kau menemukan tasku yang hilang itu? Entah tasku itu terselip atau…—"

"Tas jelek seperti itu masih kau pikirkan? Pikirkan dan lihatlah lebam dan tubuhmu," potong Ethan dengan cepat.

Evelyn menekuk wajahnya. Di dalam tas itu, ada foto kedua orang tua kandungnya. Tentu itu sangat berharga. Bukan seberapa bagus tas tersebut.

"Aku mempunyai foto penting di dalam tas itu—"

Tiba-tiba, ponsel Ethan berdering. Ethan dengan cepat meraih ponsel tersebut lalu menggeser tombol hijau dengan cepat. Untuk Kesekian kalinya, ucapan Evelyn harus terpotong.

[Halo tuan, para bawahan Sandro sudah dikirim ke kantor polisi. Sedangkan Sandro berhasil dibawa kabur. Untuk Tuan James dan Nyonya Belinda juga sudah diamankan.] Lapor bawahan Ethan dari arah sambungan telepon.

[Bagaimana dengan Elsa?] tanya Ethan.

[Nyonya Elsa, belum diketahui keberadaanya. Sedangkan Nyonya Diana sudah kami bawa ke kediaman Tuan.]

[Kerja yang bagus. Tolong pantau dan cari keberadaan Elsa. Untu
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Puji Amriani
yuk kak update lagi hihi semangat
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status