Share

Episode 97: Serupa   

Attar begitu sangat bahagia ketika menyambut kelahiran cucunya. Berulang-ulang kali Attar mencium pipi cucunya.

"Mau lagi yang seperti ini by, Isa masih bisa nambah." Alisa berbisik di telinga suaminya.

Attar yang sejak tadi fokus dengan cucunya, tertawa saat mendengar bisikan istrinya. Ia memandang istrinya dan menarik hidung mancung milik istrinya. "Masih sanggup?"

Alisa menganggukkan kepalanya.

"Pikir nanti ya," Attar mengusap kepala istrinya. Ia begitu sangat tidak tega bila melihat istrinya kesakitan, dan karena alasan ini Attar masih mempertimbangkan untuk menambah anggota baru di keluarganya.

"Iya by." Alisa tersenyum dan mencium pipi cucunya.

“Mau coba gantian bang?" Tanya Attar. Ia memandang Abangnya yang saat ini menggendong bayi Zikra.

"Mau lah," Jawab Andi.

"Sini pa, Zikra aku yang pegang," Ferdi mengambil bayi perempuan dari tangan papanya.

"Sama Daddy dulu ya cu." Andi memberikan Zikra Ke tangan Ferdi

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status