Share

25 . Pertemuan Kembali

"Pertemuan yang paling di hindari adalah saat seseorang yang berasal dari masalalu kembali hadir di hadapan."

                               *******

Ghania menatap layar ponselnya, sebuah pesan masuk membuatnya menaikkan satu alisnya. Pesan itu mengatas namakan Syahidar Haris , satu nama yang dulu pernah dia harapkan dan dia sebut disetiap kali doa dalam sujudnya.

Pria itu mengajak untuk bisa bertemu, entah apa yang ingin dikabarkan pria itu setelah dua bulan pernikahannya dengan Anissa yang tak lain adalah karyawam dikafe miliknya.

"Leen." Ghania memanggil sahabatnya untuk mendekat dan memperlihatkan chat dari pria masa lalunya itu.

"Kenapa? Kamu galau."

"Bukan begitu, aku hanya ingin dengar pendapatmu saja."

"Pendapatku, datangi dia jangan lupa bawa jus cabe buat basahi wajah tampannya yang sudah ingkar janji."

"S

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status