Share

Bab 44

"Apa maksudmu, malam yang mana?"

"Yang mana, ya?" Goda Leon membuat Syilla makin kesal. Saat wanita itu akan memukul pemuda itu tiba-tiba suara bass milik Izzuddin terdengar dari arah belakang.

"Malam yang mana?"

Seketika Syilla menunduk ketakutan ketika tatapan Izzuddin mengintimidasinya, ia juga bingung malam yang mana? Apa maksud ucapan Leon barusan? Malam apa yang Leon tahu tentangnya? Syilla tampak berpikir keras malam apa yang dimaksud Leon itu.

Setahunya ia tak melakukan apapun, ngapain juga ia takut jika ia tidak bersalah. Bodoh-bodoh-bodoh!! Pasti Leon hanya menakut-nakutinya saja, awas saja kau Leon. Ku cincang tubuhmu jika bicara macam-macam kepada Kak Izzu ku, huff.

"Eh, Tuan Izzu, maksud saya-"

"Okay! Leon bawa Bilal sekarang, lempar bayi ini pada Ayahnya, beritahu padanya jika aku menunggunya di Jembatan kembar." Titah Izzuddin spontan.

Syilla terkejut juga ketakutan karena Izzuddin akan menghadapi Darren, apa yan

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status