Share

Bab. 30

"Orang itu adalah Jhon ..."

Kalimat itu terus menggema di kepala Erlangga. Nama yang membuat hatinya terasa mendidih.

"Urus laki-laki ini!" Erlangga berkata dengan keras.

"Hei, Tuan ... jangan tinggalkan aku sendiri! Kau sudah berjanji akan melindungiku. Tuan, Tuan ... jangan pergi!"

Pria tambun itu segera berteriak memanggilnya berulang kali.

Dia takut pengawal itu akan melukai dirinya saat Erlangga meninggalkannya.

Erlangga mengacuhkannya.

Kakinya yang panjang melangkah dengan cepat meninggalkan bangunan villa.

Asistennya, Alex, masih mengikutinya dari belakang.

Dia berlari untuk membukakan pintu belakang mobil saat Erlangga mencapai taksi.

"Kembali ke kota, Pak," ucap Alex kemudian memasang sabuk pengamannya.

Mobil taksi itu mulai bergerak meninggalkan villa. Satu jam kemudian mereka telah meninggalkan daerah itu dan kembali ke kota.

Supir taksi membawa mobilnya kembali ke gedung perusahaan dimana dia menjemput mereka.

Erlangga tercengang saat melihat mobilnya tidak berada di area
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status