Share

44. KECERDIKAN MALIK

Setelah malam tadi Malik menceritakan kasus kematian Kinara pada Isna, perlahan tapi pasti Isna mulai mengerti apa yang sebenarnya terjadi.

Meski, masih ada beberapa hal yang masih belum terkuak dan masih menjadi misteri baik bagi Isna maupun bagi diri Malik sendiri.

Setelah Kenari dijatuhi hukuman penjara lima belas tahun, lalu bukti tes DNA yang ditunjukkan Kenari bahwa anak yang dikandung perempuan itu adalah anak Malik hingga Malik pun akhirnya dijatuhi hukuman pidana selama dua belas tahun penjara serta fakta bahwa Kinara tak pernah berselingkuh dengan Linggar, kehidupan Malik perlahan berubah.

Di dalam penjara, Malik menjadi pemurung dan penyendiri hingga berakhir pada sebuah insiden percobaan bunuh diri akibat rasa bersalah yang teramat sangat.

Malik dinyatakan sakit jiwa dan dibawa oleh pihak keluarga ke rumah sakit jiwa di Los Angeles, Amerika setelah pihak keluarga menebus Malik dengan sejumlah uang ke pengadilan.

Sejak saat itu, Malik tak lagi tahu menahu tentang nasib Kena
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status