Share

Bab 19 Bayangan Misterius

Sudah larut malam, para tamu undangan sudah beranjak pulang. Pesta pernikahan pangeran kedua telah berakhir. Fasya yang sudah lelah meladeni para tamu manca negara berencana pulang menuju kamarnya untuk beristirahat.

Saat dalam perjalanan dia menemukan hal aneh dari ruang belajar Dafandra. Penerangan di dalam ruangan itu tampak menyala. Dari kejauhan bayangan dua orang manusia terlihat bercakap-cakap.

Merasa curiga, Fasya memutuskan untuk berhenti sejenak. Namun saat Fasya melihat untuk kedua kali, bayangan itu sudah menghilang.

Seharusnya ini adalah malam pengantin pangeran Dafandra. Apa yang dia lakukan sang pangeran di ruang belajarnya? Apakah dia sungguh-sungguh dengan pernikahannya? Ataukah hanya untuk mempermainkan Alisya?

Melihat hal mencurigakan ini membuat Fasya merasa harus mencari tahu. Dia segera memerintahkan pengawal untuk membawanya ke ruang belajar Dafandra.

Sesampainya di depan pintu, ruang belajar Dafandra memang menyala. Kedua prajurit di depan pintu tampak r
Sunny Zylven

Hallo, Pembaca! Jika kamu suka karya ini, jangan lupa masukan ke pustakamu, Ya! Ikuti terus kisah Alisya hanya di Goodnovel! 😃 Dukung author dengan memberikan review bintang 5, vote/gem, komentar dan ajak teman-teman anda untuk membaca kisah ini. Terima kasih

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status