Share

bab 28

Max melihat tidak ada satupun orang tuanya, ataupun pelayan rumah yang datang membantunya saat ini.

Max berusaha berjalan walau dengan gontai mencari tempat untuk mengistirahatkan tubuhnya, dimana saat ini kepalanya sudah berdenyut sakit akibat banyaknya minuman beralkohol yang dia minum.

Max berjalan tanpa menyadari Arah tujuannya, dan menemukan sebuah pintu yang dia pikir itu adalah kamarnya.

Max dengan samar mendorongnya paksa dan masuk ke dalamnya, melihat sesuatu terbaring di atas tempat tidur, Max memutuskan untuk ikut berbaring di atas sana di mana tanpa Max sadari, hal itu membuat Lyra yang semula terbaring, perlahan merasa terganggu dengan kehadiran Max yang mengambil tempat tidurnya.

"Tuan Max, apa yang anda lakukan di sini," Lyrs menatap mata Max yang memilih untuk tidur tengkurap di atas tempat tidurnya, menggeser posisi Lyra yang membuatnya merasa sempit dengan kedatangan Max yang berbaring di tempat tidurnya.

Max dengan samar membuka matanya dan melihat ke arah Lyra yan
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status