Share

65. Perintah Big Boss

Ayus memeriksa ulang pesan yang dikirim Big Boss padanya, setelah memastikan berulang kali ia yakin sudah berada di tempat yang tepat. Alamatnya sesuai dengan yang dikirim sang Big Boss.

Di depannya sekarang ada bangunan bekas stadion tua yang sudah tak terpakai lagi. Awalnya Ayus kebingungan bagaimana cara memasuki tempat itu karena sekelilingnya ditumbuhi ilalang tinggi. Suasana gelap malam hari dan minimnya  penerangan di sana membuat Ayus ragu untuk menerobos tempat yang belum dia ketahui ada apa di balik ilalang tinggi itu.

Ting!

Sebuah pesan kembali masuk, Ayus membacanya secepat mungkin.

Big Boss:

Lewat jalur utara, ada pintu masuk yang lebih aman. Terus maju sampai lo menemukan kursi merah dan sebuah rompi.

Ayus mengikuti pesan sang Big Boss dengan terpaksa. Dari lubuk hati terdalam ia agak ragu mengikuti perintah  bosnya ini. Bagaimana tidak, tempat yang ia kunjungi sekarang sangat menger

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status