Share

26. Bumi perkemahan

Sesuai jadwal yang telah diberikan pihak kampus hari ini Acha beserta mahasiswa yang lain akan melakukan aktivitas kemah bakti yang diselenggarakan langsung di kota Bandung tepat nya di bumi perkemahan ranca Cangkuang, salah satu tempat yang pastinya semua orang tau dan tidak asing.

Seperti biasanya berangkat Acha masih diantarkan oleh Reno meskipun sempat terjadi perselisihan kecil sebelumnya tapi hubungan mereka masih sama seperti biasanya tidak ada yang berubah.

Masalah perizinan sebenarnya Acha dilarang keras oleh papah nya untuk ikut selain karna jauh, tidak ada orang juga yang bisa Bagas percaya untuk menjaga Acha nanti disana tapi aneh nya dalam waktu yang singkat papah nya tiba-tiba berubah pikiran dan mengizinkannya.

Agak aneh, tapi Acha malas memikirkan alasannya.

"Disini aja." Ucap Acha agar Reno segera menghentikan mobil nya.

Melihat semua orang sudah berkumpul didepan bus yang akan menjadi transportasi mereka membuat Acha buru-buru turun disusul Reno yang bantu mengeluark
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status