Share

Bab 37. Who are You?

Carol menjerit dan menangis melihat Adrik jatuh bersamaan dengan Debora. Tubuh Carol bergetar ketakutan. Fargo segera membenamkan kepala Carol ke dada bidangnya, tak membiarkan Carol melihat ke bawah. Fargo mengecupi puncak kepala Carol, membawa sang istri jauh dari tepi gedung.

Damian berhasil melumpuhkan anak buah Debora dengan mudah. Pria itu segera mendekat ke arah tepi gedung di kala Fargo membawa Carol menjauh dari tepi gedung. Seketika tatapan Damian menatap penuh arti Adrik dan Debora yang berlinang darah di bawah sana.

Damian menatap Fargo yang tengah menenangkan Carol. Ya, Carol memang tidak henti menangis. Tentu Damian mengerti, apa yang telah terjadi pada Carol, pasti meninggalkan trauma yang berat untuk Carol.

Gene dan Freddy naik ke atas gedung, menghampiri Fargo dan Damian. Sebelumnya, Gene dan Freddy membereskan anak buah Debora yang ada di lantai bawah. Itu kenapa Gene dan Freddy tidak langsung naik ke atas.

Fargo mengalihkan pandangannya pada Gene dengan sorot mata
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status