Share

Bab 182

"Kamu yakin akan menerima wanita bernama Elena itu ke ruanganmu?" Corri yang kebetulan sedang berada di ruangan Sera nampak khawatir, walaupun ia tidak tau pasti apa yang terjadi diantara Elena dan sahabatnya itu. Sudah beberapa kali ia menanyakan hal ini pada Sera sejak tadi. Ia juga melihat keraguan di wajah CEO-nya itu. Belakangan ini Sera beberapa kali mengeluh tentang kedekatan Elena dan Pras.

Sera menggeleng. Wajahnya datar tanpa ekspresi yang berarti.

"Justru aku sangat penasaran akan tujuannya menemuiku," sahut Serani tenang. Namun begitu, tetap saja Corri khawatir. Ia beberapa kali menghela napas berat. Corri dan Sera bukan hanya sekedar sahabat dan rekan kerja. Kedekatan keduanya telah terjalin sejak mereka belum menikah..

"Apa perlu aku beritahu Pras?" tanya Cori lagi.

"Tidak perlu, Corri. Selama wanita itu masuk hanya sendiri ke ruanganku, tidak ada yang perlu dikhawatirkan."

"Tapi, Sera--"

"Sudahlah! Nggak apa-apa. Tinggalin aku sendiri. Sebentar lagi dia pasti ak
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (7)
goodnovel comment avatar
Just Rara
hahaha kasihan deh km elena,niatnya mau manas2in eehh malah panas sendiri hahaha
goodnovel comment avatar
Foeah 154
mudah2an perusahaan pak hartawan kena getahnya
goodnovel comment avatar
Tri Wahyuni
Sera kmu dn Pras ati menghadapin perempuan itu juga kmu hrs bilang k Pras kedatangan nya k kantor kamu .kmu hrs kerjasama dn pras jamgan sampe lengah dn jauhi klga Ellena jangan dkt2 Ellena dn pk Hartawan ...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status