Share

Sekolah (Firma Hukum)

Maria telah melewati banyak hal dalam hidup ini. Dimulai dari kasus penipuan yang dialaminya. Menjadi gadis pengantar tidur demi menyembuhkan pria yang berakhir menjadi suaminya sendiri.

Tidak adanya restu dari mertua. Disepelehkan dari segalah aspek. Mendapat berbagai macam tudingan miring terkait profesinya terdahulu.

Mendapat fitnah tak terpuji yang berujung perceraian. Diusir oleh kedua orang tuanya karena diduga membuat malu keluarga.

Melahirkan tanpa didampingi suami. Sampai akhirnya ia mendapat santunan dari Leo dan keluarganya.

Hidup terlunta-lunta bagai pengemis takdir. Menghamba pada yang kuasa, tetapi nasib tak pernah berpihak padanya.

Hingga tibalah pada masa dimana Maria mulai bangkit dari keterpurukan. Lagi-lagi hal itu tak lepas dari peran Leo yang kerap ada untuknya.

Leo membujuk wanita itu untuk melanjutkan pendidikan. Sedangkan bayinya diasuh oleh kedua orang tua pria tersebut.

Apakah berat? Tentu saja. Sebab, tak mudah bagi Maria menjalankan peran sebagai mahasiswa
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status