Share

Bab 75

Bab 75

Permintaan Carisa

********

Daniel lalu menjelaskan tentang kecelakaan yang menimpa Carisa dan pelakunya.

"Maaf, Pak Nai, saya tidak percaya dengan apa yang anda katakan!" Pak Karta tersenyum sinis menoleh ke arah Daniel.

"Saya pikir, Anda adalah pejabat yang terhormat. Namun, melihat dari cara anda menyikapi laporan saya. Bisa saya pastikan kalau anda hanya seorang pejabat yang mengandalkan kekuasaan!" Daniel berdiri dari tempat duduknya.

"Saya juga salah menafsirkan anda, Pak Nai. Saya pikir, anda berkelas. Ternyata, anda hanya seorang CEO murahan. Terbukti, anda membela perempuan murahan itu!" sahut Pak Karta dengan terkekeh.

Daniel maju selangkah seraya mengepalkan tangannya. Namun secepatnya ditahan oleh Andi. Seraya melirik ke arah CCTV yang berada di sudut ruangan tersebut.

"Cinta jauh lebih terhormat dari pada Anda. Saya akan tetap mengusut kasus ini meskipun tanpa bantuan anda!" Daniel berlalu meninggalkan rumah Pak Karta.

"Andi, kamu kembali ke kantor cabang. Saya aka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Noufan Galang
kenapa karta dan satria nggak dibunuh aja biar ceritanya nggak berbelit sperti novel sebelah,yg ujung ujung nya dijebak lalu di disetubuhi trus hamil,,ah tai anjing
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status