Share

Mengungkit Kembali

“Apa maksudmu, Christian? Kenapa kau bertanya demikian?” Laura mulai salah tingkah, atas pertanyaan sang mantan suami yang terkesan langsung ‘menembak’ dirinya tanpa aba-aba.

“Kau hanya perlu menjawab pertanyaanku tadi.” Christian menegaskan.

Namun, Laura hanya menanggapi dengan senyum kecil serta gelengan pelan. “Sudahlah, Christian. Kau pasti masih ingat dengan hasil tes DNA yang telah dilakukan dulu. Lagi pula, apakah salah jika Harper memiliki golongan darah sama denganmu? Hal seperti itu dapat terjadi pada siapa pun, termasuk diriku. Bisa saja golongan darahku dengan ayahmu sama. Iya, kan?”

Laura menaikkan sebelah alis. Wanita cantik itu bersikap seakan baik-baik saja. Padahal, dalam dada ada gejolak luar biasa yang terus memberontak dan memaksa, agar mengatakan kebenaran tentang status Harper. Untung saja, wanita dua puluh sembilan tahun tersebut masih bisa mengendalikan diri.

“Ya, kau benar. Mungkin ini hanya kebetulan. Akan tetapi, aku merasa ….” Christian belum sempat mela
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status