Share

Bab 83 Jebakan

Vivian tersenyum sinis, kemudian menjawab, “Tentu saja aku sudah melakukannya sesuai perintahmu, kamu hanya tinggal menunggu reaksinya saja, bayaranku sangat mahal untuk ini semua.”

“Kamu tak perlu khawatir Vivian, sisanya akan ditransfer setelah ini.”

“Bagus aku senang bekerjasama denganmu. Dia sudah memimun sebagian minumannya, kamu hanya tinggal mendekatinya saja.”

“Ok.”

Pria itu pun berjalan mendekati Alexandra yang hanya duduk sendirian sejak tadi. Fiona dari kejauhan melihat ke arah pria asing itu, melihat gerak-geriknya, dan melaporkan setiap detailnya pada David.

“Hai,” sapa pria itu pada Alexandra.

Alexandra menoleh ke kanan dan ke kiri khawatir bukan dirinya yang disapa oleh pria itu.

Melihat Alexandra yang bingung pria itu kembali berbicara.

“Iya, aku menyapamu,” ujar pria itu. Tanpa permisi pria itu duduk di depan Alexandra.

“Ayo kita berkenalan, namaku Rolan. Kita berbeda jurusan, tapi aku
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status