Share

Kabar Kematian Razort

“Aaron...” panggil Nyonya Rachel saat merasa putranya itu kehilangan fokusnya. Aaron menoleh pada ibunya dan mengecup punggung tangan sang mama.

“Aaron, jangan bilang siapa pun tentang hal ini. Cari saja Alexa dengan diam tanpa harus melibatkan banyak pihak. Akan banyak orang jahat akan menyakiti istrimu.” ucap lirih Nyonya Rachel pada Aaron.

Mendengar permintaan Nyonya Rachel barusan membuat Aaron semakin terpuruk. Pikirannya amat kacau saat ini. Dalam kebingungan, Aaron kembali bertanya pada mama-nya.

“Siapa yang mengatakan ini pada Mama?” tanya Aaron dengan nada bicara yang sedikit lebih tenang.

Nyonya Rachel menggelengkan kepalanya, “Bukan. Tapi, orang-orang yang menyelamatkan mama,” jawabnya dengan hati-hati.

“Ya, aku mengerti. Hanya kita berdua yang akan tahu tentang ini untuk keselamatan Alexa. Sekarang Mama beristirahat saja lagi. Aku harus menyelesaikan sedikit urusanku sebentar.” ucap Aaron tenang dan kemudian berpamitan. Akan tetapi, Nyonya Rachel menarik tangan Aaron seak
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status