Share

MENGHADAPI WANITA

MENGHADAPI WANITA

Ifah pun menganggukkan kepalanya setuju. Hasan keluar kamar Ifah dan menutup pintunya membiarkan Ifah beristirahat. Ting satu pesan masuk di HP Hasan.

[Mas bisakah kita bertemu? Aku rindu]

Hasan terdiam melihat semua pesan di wa-nya itu. Dia tak mengira wanita itu makin ke sini makin berani saja. Padahal Hasan sudah berkali-kali memblokir wa-nya. Tapi dia pantang menyerah dan tetap mencari wa baru mengganti nomornya dan tetap berusaha menghubungi Hasan. Jika terus-terusan begini dan dibiarkan maka akan terjadi kesalahpahaman dan mengancam rumah tangganya. Tapi di sisi lain dan itu juga tak ingin jika istrinya tahu dan akan menjadi beban pikiran untuknya.

"Astagfirulloh," batin Hasan mengusap wajahnya dengan kasar.

[Jangan seperti itu lagi. Aku sudah memiliki istri dan rumah tangga. Kau pun carilah yang lain tak akan baik jika dibaca istriku]

[Aku masih mencintaimu, Mas. Sungguh mencintaimu, rasanya aku juga menyesal, mengapa dulu memilih untuk berpisah denganmu. Ap
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status