Share

Bab 54

Hades memperhatikan semuanya dengan sedikit kerutan di wajahnya. “Syarat pertama yang harus kalian lakukan yaitu berjanji setia padaku. Seperti yang kalian lakukan kali ini. Dan syarat kedua, kalian harus menuruti apapun yang aku perintahkan. Bagi siapapun yang melanggar salah satunya. Aku akan memberikan hukuman yang setimpal.” Nada yang keluar dari setiap kata mengandung ketegasan yang tidak terbantahkan.

“Apa kalian sanggup menjalankan kedua syarat tersebut!”

“Kami sanggup menjalankan kedua syarat tersebut, Tuan!” Zake menjawab tepat setelah Hades menyelesaikan perkataannya. Mewakili kehendak semua orang.

Hades tersenyum puas mendengar perkataan Zake. “Quest, ambilkan aku air satu teko.”

Quest menganggukkan kepala lalu bangkit dari tempatnya berlutut. Dia berjalan ke arah dapur setelah membungkuk badannya. Tidak berselang lama dia kembali dengan seteko air dan beberapa gelas diatas nampan.

Dia berjalan dengan hati-hati lalu menaruh teko tersebut di atas meja yang ada di hadapa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status