Share

APA YANG TERJADI DENGAN LUNA?

Di ujung telepon lain, Jeremy tidak percaya Vania akan mengatakan itu padanya, dia sangat marah hingga giginya gemeretak dan urat nadinya menyembul jelas di antara rahangnya.

“Shut up Vania!”

Jeremy berteriak marah hingga Vania menjauhkan ponselnya dari telinganya.

“Apa? kenyataannya kamu memang sangat pengecut Jer. Kamu yang mendorong Luna pada permasalahan yang rumit dan kamu sendiri yang meninggalkannya, kamu benar-benar meninggalkannya dan bahkan kamu tidak pernah ingin tahu kehidupannya setelah itu. Kamu manusia atau iblis?”

Vania sangat marah hingga bronkus di paru-parunya seakan ingin meledak.

“Cukup! Cukup Vania!” jeremy berteriak kalap di seberang sana.

“Aku tidak akan berhenti Jer, aku merasa kamu sudah sangat keterlaluan kali ini! jadi jangan salahkan aku kalau aku akan menggunakan lawyer untuk menuntutmu, aku tidak tahan melihat Luna menderita dan terus dipojokkan oleh semua orang.”

“Aku tidak takut pada ancamanmu Vania! Lagipula berita kali ini lebih menyudutkan Luna pada
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status