Share

BAB >< 052

Jam dua siang semua acara dihentikan dan akan dilanjutkan pada pukul tujuh malam nanti di pesta topeng.

Semua orang membubarkan diri dan kembali ke rumah masing-masing untuk bersiap-siap. Yang tinggal hanya para panitia karena masih harus merapikan panggung yang digunakan tadi dan mempersiapkan aula untuk acara malam nanti.

Neira sendiri sudah lebih dulu meninggalkan sekolah dan kini tengah menunggu kedatangan Atlan di dekat halte.

Jika tadi pagi saat datang ke sekolah Atlan berhasil memaksa Neira agar turun di parkiran, maka ketika pulang Neira bersih keras agar mereka bertemu di tempat biasa. Hal itu ia lakukan untuk menghindari kecurigaan orang-orang jika mereka kembali terlihat pulang bersama.

Tentu saja permintaan Neira sempat ditolak oleh Atlan. Tapi gadis itu mengancam akan pulang menggunakan ojek online jika saja cowok itu masih nekat. Akhirnya untuk kali ini Atlan pun memilih mengalah.

Sepuluh menit berlalu, tapi Atlan belum juga tampak be

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status