Share

BAB 41

"Astaghfirullah, Mas! Apa-apaan sih kamu!" sentak Alya saat melihat Naufal memberikan bogem mentah di wajah Azka. Azka yang tak siap mendadak terhuyung ke belakang. Dia ingin membalas, tapi melihat Alya yang shock lalu menariknya cepat membuatnya mengurungkan niat.

"Kamu lebih membela laki-laki asing itu daripada mantan suamimu sendiri, Al?!" sentak Naufal meradang. Wajahnya memerah karena cemburu dan menahan amarah yang mulai menjalar di dadanya.

"Kenapa memangnya? Apa bedanya kamu sama dia? Sama-sama asing bukan? Setidaknya dia tak pernah menyakitiku seperti kamu, Mas!" balas Alya kemudian. Dia kini berada di tengah, menghalangi Naufal yang masih memburu Azka dengan kepalan tangannya.

"Kamu baru kenal!" sentak Naufal lagi.

"Kamu nggak tahu siapa dia kan? Memangnya kamu tahu rumahnya dimana, bagaimana pergaulannya, keluarganya dan--

"Cukup, Mas! Tahu atau nggak itu bukan urusanmu. Kamu nggak ada hak mencampuri hidupku lagi. Pergi dari sini," balas Alya cepat.

Dia malas mendeng
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status