Share

Part 42E

Kubuat Kamu Dan Selingkuhanmu Menyesal

Part 42: Mulai Terkuak

Arya masih menahan perih akibat pukulan demi pukulan yang dia terima.

"Terima kasih sudah menolongku. Kamu juga harus berterima kasih kepadaku. Aku sudah menolong kamu dari amukan massa."

Matanya membulat melihat Arya meringkuk kesakitan. Lumuran darah segar menetes dari sudut bibirnya.

"Akulah yang merampok dompet itu. Kemudian aku berikan kepadamu lalu aku ambil tasmu. Aku berlari mencari tempat yang sepi lalu aku mengganti pakaianku untuk menolong dirimu."

Pria itu membuka baju yang dia pakai. Ternyata baju yang dipakai pria itu milik Arya.

"Lalu, siapa namamu? Kenapa kamu tega melakukan itu?" tanya Arya.

"Namaku Dion."

Dion mengulas senyum sambil menatap langit yang biru. Mentari sudah mulai terbenam di ufuk barat pertanda malam telah tiba. 

"Sudahlah lupakan saja! Sebagai balas budiku, aku rela melakukan apapun itu

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status