Share

76.Rahasia Jung Seo

Sesosok pria muncul dari dalam asap ledakan. Itu adalah sosok Iblis Wu!

Pria dengan wajah pucat dengan rambut hitam panjang tanpa diikat. Dia terlihat seram dan menyeramkan.

Bara dan Yue Fei bangkit berdiri. Untungnya saat terjadi ledakan itu, mereka berdua sempat membuat perisai untuk melindungi tubuh sehingga tidak terjadi apa-apa pada mereka.

"Serangan tadi malah membuat dia menjadi seorang manusia? Yang benar saja?" batin Bara.

Iblis Wu melotot ke arah Bara lalu menunjuk nya.

"Kau...yang harus mati lebih dulu!" ucapnya lalu melesat ke arah Bara Sena dengan sangat cepat. Bahkan Yue Fei tak sempat melihat serangan pria tersebut.

Bara yang sudah merubah kekuatan Akik Ijo menjadi baju zirah juga tidak melihat gerakan pria tersebut. Tahu-tahu pria bermuka pucat dengan mata menyala hijau itu sudah ada di depannya dan langsung meninju tubuhnya dengan keras.

Daakkk!!!

Ughhh!

Tubuh Bara terpental hingga puluhan tombak jauhnya, menembus bangunan dan berhenti setelah menghantam batu besar se
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status