Share

Bab. 59. Menguji Kekuatan

Mendapatkan pertanyaan yang bernada mengancam dari Instruktur Zhang Bao, Fang Han sekali lagi tersenyum, namun kali ini wajahnya terlihat sedikit masam.

“Apa yang aku lakukan?!” Fang Han menunjuk diri sendiri di hidung dan memperlihatkan ekspresi mengejek. “Bukankah Anda berkata bahwa Junior boleh melakukan apa saja di ruangan ini?”

Untuk sejenak Instruktur Zhang Bao terdiam dan tidak dapat memikirkan jawaban yang tepat terhadap perkataan mudah dari si Pemuda. Sementara Instruktur Cia Kong telah selesai mengecek setiap sudut ruangan dan kembali ke sisi Fang Han.

Instruktur Cia Kong berkata, “Sudahlah.Tidak ada kerusakan berarti di ruangan ini, Hanya pintu masuk ini saja yang benar-benar rusak. Ini tidak perlu diperpanjang juga tidak membutuhkan kompensasi.”

Fang Han terpaku dan tidak mengerti sama sekali, di dalam hati dia hanya dapat bertanya, “Apakah permasalahan ini akan berakhir begini saja?”

Ya, pada kenyataannya tujuan Fang Han memberikan kerusakan yang besar di pintu ruangan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Atan Thea
ah lama update nya nih ............
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status