Share

13.kehilangan

Saking seriusnya aku mencari, aku sampai tak mempedulikan pertanyaan Ibu. Dan tetap fokus mencari sertifikat rumah yang hilang. Bahkan, seisi lemari kini sudah berpindah diatas tempat tidur bahkan sebagian ada diatas lantai. Tapi tetap saja aku tak menemukan sertifikat itu.

Apa mungkin aku meletakkan di kamar Arina? Tapi rasanya juga tak mungkin. Karena aku ingat betul, jika aku menaruhnya dilaci ini.

"Nduk, cari apa sih? Sampai semua baju kamu keluarin. Bilang, biar Ibu bantu!" Ucapan Ibu yang sedikit keras membuat ku menoleh kerarah beliau.

"Sertifikat rumah ku hilang, Bu!!!" Ucap ku dengan nada sedikit gemetar.

"Astaghfirullahaladziim.. kok bisa? Sini, biar Ibu bantu cari dilemari. Kamu cari di tempat lain, takutnya keselip."

Tanpa banyak kata, kami berdua sibuk mencari sertifikat yang kini sudah hilang entah kemana rimbanya.

"Coba kamu telepon Danu, barang kali dia yang nyimpen tuh sertifikat!" Perintah Ibu yang lansung ku laksanakan.

Kuraih hp yang tergeletak diatas meja, dan men
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status