Share

Bab 19. Omerta

Omerta atau sumpah tutup mulut adalah sumpah yang diucapkan oleh calon anggota klan mafia atau mafioso sebagai tanda kesetiaannya kepada klan dimana dia tidak akan membocorkan rahasia klan kepada pihak manapun. Di klan Gambino, tanda Omerta akan ditatto di lengan kanan anggota yang berbentuk seperti lambang omega.

Pengucapan sumpah omerta disaksikan oleh semua anggota klan dan disahkan oleh ketua klan. Jujur saja, aku benar-benar nervous saat ini bukan karena sumpahnya melainkan tattonya. Konyol memang tapi itu adanya. Membayangkan diriku akan ditusuk jarum membuatku merinding.

Annabeth Russo anak Clarissa Cassano takut jarum!. Mungkin itu akan jadi kabar hangat yang akan beredar setelah sumpah itu diucapkan dan aku akan menjadi bahan tertawaan semua orang. Stay strong Anna! Kamu pasti bisa! Kamu uda ngalamin hal-hal yang jauh lebih buruk dibanding hanya sekedar ditusuk jarum. Aku berusaha memotivasi diri sendiri

Kulihat jam menunjukkan puk

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status