Share

76. Pria Asing Di Pusara Elena

Suasana duka menyelimuti kediaman keluarga Hayes. Kiriman karangan bunga beraneka warna sebagai ucapan berbela sungkawa berjajar rapih, nama Elena Caroline Victor tidak terlepas dari masing-masing karangan bunga disana, membuat suasana sendu mendominasi.

Jonthan menyaksikan keadaan di luar melalui jendela kamar dengan dua tangan tersimpan di saku celana. Nama Elena tidak luput dari setiap karangan bunga yang datang, lalu pria itu berbalik badan, menatap ranjang tempat biasanya Elena berbaring, namun hanya kehampaan yang dia dapati. Matanya terpejam, menghirup aroma wewangian Elena yang masih tertinggal disana. Namun hal itu membuatnya merasa bersalah. Kata maaf yang diucapkan setelah Elena pergi tidak akan sampai.

Suara ketukan pintu terdengar dari luar yang seketika membuatnya menoleh ke arah sumber suara.

"Jo, pelayat sudah berdatangan. Keluarlah untuk menemui mereka." pinta Edmund yang berwajah sendu dari balik pintu kamar. Pria itu menipiskan bibir sembari menunduk mendekatkan wa
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status