Share

Bab 42 Menangkap Jejak Makna...

Katanya,  pertamaBerpikir Taktis mengandung arti upaya sadar mengarahkan proses berpikir, bertindak cepat dan efektif secara terfokus, terukur dan terarah langsung menuju objek sasaran perhatian. Taktis ini menunjukkan kecekatan dan keterampilan mengelola pemikiran untuk bertindak cepat dan tepat dalam memproses suatu rangsangan yang dihadapi. Berpikir taktis berarti ada usaha membuka pikiran dan menggiring pikiran dengan menyederhanakan pola pikir, memilah-milah, mengelompokkan atau mengkotak-kotakan pemikiran langsung pada objek belajar atau objek kegiatan. Dengan berpikir taktis membuat kamu terpandu memusatkan perhatian dan konsentrasi fokus menuju pada objek atau kegiatan tertentu.

Cara melatih pengetahuan taktis ini, kamu dapat membiasakan diri mengamati atau melakukan observasi segala sesuatu secara detail langsung tertuju (mencari) pada objek (inti) masalah yang kau pelajari. Ada upaya pengembangan usah

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status