Share

Bab 63 : Pertengkaran

Kimi pulang diantar Nova, sepanjang perjalanan dia hanya diam dan sesekali tersenyum ketika Nova mengajak bicara. Nova sendiri tahu jika menantunya pasti berkecil hati karena sejak tadi dipojokkan oleh Aprilia. Nova sendiri ingin meminta Aprilia berhenti bicara, tapi sifat saudaranya yang memang keras dan tak mau mengalah, membuat Nova akhirnya hanya bisa sesekali membela.

Kimi sudah berada di rumah, duduk termangu menunggu Richie pulang. Dia sesekali melirik jam dinding, kemudian mengingat perkataan Aprilia.

“Kalau jam segini Richie belum pulang, dia pasti sedang membuat lagu atau bermain musik di studio. Kamu pasti tidak tahu juga, ‘kan? Hah … istri macam apa yang tidak tahu kesukaan dan hobi suaminya sendiri.”

Setiap kalimat yang terlontar dari bibir Aprilia bak belati tak kasat mata yang menghujam jantung Kimi. Cibiran dan sindiran membuat hatinya panas, serta berpikir kenapa selama ini sebagai istri tak tahu apa-apa tentang sang suami.

Setelah beberapa jam, Richie pulang dan mend
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (4)
goodnovel comment avatar
Nur Janah
ya tepuk tangan tu Aprillia kalau tau Kimi sama Richie bertengkar
goodnovel comment avatar
Dewi Sylvaina
hadeung si april bikin runyam aja
goodnovel comment avatar
Wida
haduch jdi ruyam,, mlut April mnt d cabein...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status