Share

BAB 133 - MAAF, AKU HARUS EGOIS

Tercium bau obat - obatan yang menyeruak masuk ke hidung fareta ketika dia mulai membuka matanya. Hal pertama yang dia lihat adalah sebuah atap berwarna putih dengan pandangan yang sedikit buram. Kemudian dia melihat ke sekitar dan akhirnya menemukan tyaga yang terlihat sedang berdiri sambil memasukkan tangannya ke dalam kantong jaketnya. Mantan sahabatnya itu berdiri tak jauh dari ranjang. Sedangnya tak jauh dari tempat tyaga berdiri ada vero yang sedang duduk sambil membaca majalah dan makan apel di sofa.

“Udah bangun lo?” tanya tyaga sambil berjalan mendekat ke arah ranjang fareta. Lalu meletakkan bingkisan buah di meja yang berada di samping ranjang.

“...” pandangan fareta yang semakin lama semakin jelas itu hanya bisa memberikan senyuman mengejeknya ke arah tyaga. Mendengar suara tyaga yang bertanya pada fareta akhirnya menyadarkan

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status