Share

XXXVII. The Scramble

Sementara itu, Silvie dengan puluhan anggota komplotan yang membawa berbagai jenis artileri senjata akhirnya sampai didepan dinding Kastil. Salah seorang hendak memasuki celah dinding dengan gegabah, namun dihalangi oleh Silvie.

"Mereka mengepung diri, melindungi apa yang sudah mereka temukan," jelas Silvie dengan tatapan nanar memandang dinding Kastil.

"Dinding itu memang tebal, tapi bagian atasnya terbuka. Kita masih bisa memberikan serangan sebelum memasuki dinding. Bagaimana menurutmu, Madame?" ujar salah seorang bawahan Silvie yang berinisiatif memberikan saran.

"Uuuuww! Aku lihat otakmu berfungsi dengan baik, Borges. Yasudah tunggu apa lagi, hujani mereka!" perintah Silvie.

Mendengar arahan Silvie, empat orang anggota komplotan yang membawa Peluncur Granat membidik langit, mengarahkan bidikan agar amunisi besar mereka dapat memasuki area Kastil, menggempur rombongan Albert di dalamnya.

"TEMBAK!!!"

Granat berdaya ledak tinggi melayang melewati tingginya dinding Kastil. Begitu gra
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status