Share

Ep 20. Rencana benua barat

Ep 20. Rencana benua barat

Lou dan Chu Ren akhirnya tiba di kediaman, mereka langsung berjalan menuju aula utama. Melihat kedatangan Lou semua murid wanita berkumpul menyambut kedatangan immortal Lou, disisi lain Anin Shi melihat mereka berjalan. Di aula utama beberapa orang duduk santai, mereka mengalihkan pandangan ke arah pintu masuk.

"Hormat semuanya!" ucap mereka berdua.

"Duduklah!" ucap Lusun.

"Lou Ren, akhirnya kamu kembali!"

"Ibu maafkan aku di kejadian sebelumnya!"

"Ibu sudah memaafkanmu, sepertinya ada hal penting yang ingin diberitahukan?"

"Iya ibu, aku ingin meminta izin untuk menjadikan Chu Ren jendral kerajaan benua tengah!"

Bin Ren melihat ke arah Lusun "apa pendapatmu?"

Lusun melihat ke arah Chu Ren "nak, bukannya aku melarangmu… tapi kita memiliki musuh diluar sana dan hanya disini tempat aman, aku sebagai guru tidak mau mau kamu kenapa-kenapa!"

"Guru, murid siap menghadapi apapun yang terjadi… seperti kata guru tetaplah menari di atas bara api dan jangan pernah be
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status