Share

( S2 ) Bab 131. Menantuku

Setelah sang mommy pergi, Jennie segera memakai kaus kakinya.

“Ayo kita keluar!” Gara mengulurkan tangan di hadapan sang istri setelah wanita itu selesai memakai kaus kaki. Jennie pun menerima uluran tangan itu dengan terpaksa.

Sejujurnya ia takut dengan perubahan sikap suaminya. Biasanya dia akan baik sebentar dan akan kembali jahil beberapa menit kemudian, tapi sejak sore tadi Gara selalu bersikap manis padanya.

Pasangan pengantin itu keluar kamar sambil bergandengan tangan yang membuat semua orang bahagia melihatnya, walau mereka tahu pernikahan Gara dan Jennie tidak didasari cinta.

"Sepertinya Bang Gara sudah mulai bucin kayak Daddy sama Mommy," ucap Bara sambil tertawa tanpa suara ketika melihat abangnya menggandeng mesra sang istri.

"Bukan sepertinya lagi, tapi emang udah bucin," sahut Gilang. "Istrinya mandi aja dikawal terus."

"Kakak ipar memang keren, cuma dia wanita yang berani melawan manusia es batu itu."

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
Novi Jaya Yanti
suka sama penulisannya. keluarga andin keluarga yang harmonis. Andin benar2 mengayomi.... tak sia2 beli koin dipagi hari...
goodnovel comment avatar
Mythåsäry Zugar Zu
lanjuuut kak.... suka sma gara yg mulai bucin... ke biggie
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status