Share

Alibi sangat meyakinkan

Kini Joanna sudah berada di kamarnya. Tidak berselang lama Justin pun juga sudah kembali.

Salah satu anak buahnya segera memberikan laporan kepadanya. “Tadi nona hampir kabur melalui kamar mandi, bos.”

“APA???” pekik Justin seketika emosi.

“JOANNAAAAA………” Teriak Justin yang sangat menggema seluruh ruangan terlebih saat ini kamarnya tengah terbuka.

“Mampus…. Ketahuan deh!” batinnya gugup.

Terdengar suara langkah semakin berjalan mendekat ke kamar, perasaannya pun semakin berdegup kencang karena harus mempersiapkan diri dengan amukan Justin.

“Joanna… apa benar kamu mau coba-coba kabur?” tanya Justin mengintimidasi.

“Apaan sih, gak ada aku punya niatan seperti itu!” bantah Joanna memasang wajah kesal.

“Tadi salah satu anak buahku mengatakan kalau kamu mau mencoba kabur.” Jawab Justin dengan menatap t

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status