Share

Chapter 74

Setelah Gina pergi menemani adiknya, Vic menoleh dengan santai dan menatap Gina yang sedang bersama dengan Lucy.

"Baiklah, waktunya membicarakan hal yang serius." Devor dengan tenang berkata.

Vic menganggukkan kepalanya sedikit, dia menatap kedua bawahannya, segera kedua bawahannya bergerak dan menggunakan kekuatan mereka untuk membuat penghalang tak terlihat dan membuat obrolan Devor dan Vic tidak bisa di dengar oleh orang luar.

Devor melihat semuanya dengan tenang dengan tatapan tak peduli di dalam matanya.

Menyelesaikan semuanya, Vic berbicara terlebih dahulu kepada Devor.

"Resi mengatakan padaku bahwa kamu mengenal Varda dengan baik, Dan kamu adalah bawahannya kan? Walaupun kekuatan Varda saat ini diakui sebagai nomor satu di dunia, kamu sebagai bawahannya terlalu tidak sopan. Apakah menurutmu dengan menjadi bawahan Varda, kamu bisa melakukan apapun tanpa takut dengan bahaya?" Vic berbicara dengan tidak senang. Jika bukan karena nama Varda, Vic sudah menghajar bocah bernama Devor
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (4)
goodnovel comment avatar
Jati
Busyeeet.... Devie kuat beneeer... jadi penasaran kaya apa kalau Varda muncul di dunia nyata seperti Devor. semangat....
goodnovel comment avatar
Aira
makin seru... semangat, Thor!!! ...
goodnovel comment avatar
Yogapps 1999
hadiah gems...semangat berkarya
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status