Share

Bab 31 : Sepasang Bunga yang Layu

Tolvanstad, Vitania Utara.

Petang itu cuaca sangat gelap seperti akan ada badai besar yang menerjang. Angin pantai bertiup kencang.

Dan bukan hanya itu, tersiar kabar juga pada penduduk desa selatan bahwa desa utara ‘dalam bahaya’. Masyarakat pun berkumpul di balai desa selatan.

“Kenapa ini bisa terjadi?”

“Apa yang harus kita lakukan?”

“Kepala desa, kenapa ini?”

“Kita harus segera selamatkan orang-orang di utara,”

Balai desa selatan nampak dipenuhi oleh masyarakat yang berkumpul disana. Mayoritas dipenuhi oleh para kepala keluarga dan pemuda, termasuk ayah Rikka. Sementara itu putrinya tengah menunggu di teras rumahnya sambil menjaga ibunya di dalam. Gadis itu sebenarnya ingin mengetahui apa yang sedang terjadi di desa utara, namun sang ayah melarangnya untuk keluar dari rumah itu.

Di tengah suasana yang cukup mencekam tersebut, terdengar suara sayup-sayup dari semak-semak di dekat rumahnya. Kebetulan semak-semak itu berada di dekat hutan di belakangnya.

“Eh, apa itu?”

Sebenarnya Rikka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status