Share

Mas takut dia merebutmu

Diana membawa Nathan kesuatu tempat yang dia bahkan tidak tau ini dimana, tetapi dari jauh dia bisa melihat matahari terbenam saat itu juga, Diana yang tidak pernah melihat matahari terbenam membuatnya langsung terpesona dan tersenyum bahagia, dia menoleh berniat ingin menatap suaminya juga agar mereka sama-sama menikmat pemandangan yang indah ini, tetapi saat Diana menoleh dia melihat suaminya yang sudah menatapnya membuatnya menjadi malu dan juga gugup menjadi menunduk.

Sebenarnya Nathan selalu menatap perempuan yang ada disebelahnya ini dari awal sampai akhir, bahkan saat melihat cahaya matahari yang melewati Diana dia bisa melihat pemadangan yang sangat indah dari perempuan itu, apalagi saat dia tersenyum bahagia membuat hatinya tiba-tiba menjadi semakin hangat seperti semua kemaharannya yang terjadi tadi hilang seketika, dia merasa hanya ingin seperti ini selamannya bahkan melihat senyum bahagia Diana saja dia merasa dia bisa hidup bahagia didunia ini, dia merasa sangat

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status