Share

BAB 75

“Ibunya tidak menyukaiku.”

“Itu terihat jelas.”

“Jasmine akan dijodohkan dengan pria yang memiliki kasta dengannya.”

“Dan kau akan menyerah?”

Jeremy terdiam. Tubuhnya bersandar ke sofa. Pandangannya hanya tertuju pada lampu temaram ruang tamu apartemen miliknya.

“Jadi kau akan menyerah atau tidak?" cecar Jane yang terlihat tidak sabar dengan jawaban yang akan diberikan oleh Jeremy.

Pria memperbaiki posisi duduknya dan menatap serius pada Jane.

“Menurutmu apa yang harus kau lakukan? Bisa gila jika Jasmine benar-benar lepas dariku,” ucapnya.

Jane yang kini terdiam. Sementara Vincent yang memang tidak ingin ikut campur kini juga memiliki sebuah pemikiran lain.

“Apakah ibu Jasmine seorang desainer?” tanyanya pada Jane.

Jane menganggukkan kepalanya dan menatap Vincent setengah heran. Sangat jarang Vincent mengungkapakan apa yang tengah ia pikirkan dan sepertinya pria itu tengah memiliki sesuatu dalam kepalanya.

“Hmm, apa dia memiliki obsesi tertentu yang masih berkaitan denga
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status